Buku ini merupakan narasi sejarah manusia yang ditulis oleh Hendrik Willem van Loon, memberi gambaran perjalanan peradaban manusia dari masa kuno hingga masa modern. Edisi Indonesia ini diterbitkan ulang dan diperbaharui agar relevan dengan pembaca lokal, termasuk mencakup era media sosial. Dikenal karena gaya penulisan yang menggabungkan fakta sejarah dengan cerita menarik, membuat sejarah men…